Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Hadir Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional Desa Cibatok 1

    Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Hadir Pengamanan Dan Monitoring Pendistribusian Bansos Beras Dari Badan Pangan Nasional Desa Cibatok 1

    Polres Bogor - Humas Polsek Cibungbulang - Bhabinkamtibmas Desa Cibatok 1 Bripka Ade Chandra S.H., bersama dengan Babinsa Sertu Tatang, Melaksanakan Monitoring Pendistribusian Beras Bulog dari Badan Pangan Nasional, bertempat di Aula Kantor Desa Cibatok 1 Kec. Cibungbulang Kab.Bogor. kepada 595 KPM dan setiap KPM mendapatkan 10 Kg beras. Sabtu (24/02/2024).

    Hadir dalam kegiatan tersebut Kades Cibatok 1 & Staf, Bhabinkamtibmas, Babinsa, Binwil polpp, Pendamping PKH Kec.Cibungbulang, Ketua BPD dan Anggota BPD, Para Kadus, ketua RW dan RT Serta seluruh Penerima KPM

    Kapolres Bogor AKBP Rio Wahyu Anggoro S.H., S.IK., Melalui Kapolsek Cibungbulang KOMPOL Zulkernaidi S.Sos M.M., Mengatakan bahwa kehadiran Bhabinkamtibmas melaksanakan Pemantauan dan Pendampingan kegiatan tersebut di maksudkan agar pelaksanaan penyaluran Bantuan Pangan tersebut tepat sasaran dan berjalan aman, tertib, tidak adanya pungutan biaya serta lancar. Ucapnya. 

    #polisirw #kamihadiruntukmasyarakat #jumatcurhat #bhabinkamtibmas #polresbogorhadir #polresbogor #satuharisatukebaikan #humaspolsekcibungbulang #polsekcibungbulang #polisi #poldajabar #polresbogorkabupaten #humaspolri #divisihumaspolri #viral #tikto
    Sigit Purwanto

    Sigit Purwanto

    Artikel Sebelumnya

    Di Hari Ke 6 Rapat Pleno, Polsek Cibungbulang...

    Artikel Berikutnya

    Tanpa Mengenal Lelah Personil Polsek Cibungbulang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Upacar 17an, Diiikuti Seluruh Prajurit
    Irjen TNI Tegaskan Komitmen Satgas TNI Berantas Judi Online, Narkoba, Penyulundupan dan Korupsi
    KRI Sultan Iskandar Muda-367 Tiba Di Beirut Lebanon
    Kontingen Garuda Satgas BGC 39 F Monusco Berikan Bantuan Dana Untuk Masjid Said Di Kanyasi Village, Kongo
    Polsek Cibungbulang gelar Pengamanan Malam Takbir Hari Raya Idul Fitri 1445 H
    Di Hari Ke 6 Rapat Pleno, Polsek Cibungbulang Bersama Koramil Tetap Siaga Jaga Keamanan Sidang Dan Kotak Suara Di PPK
    Viral Aksi Heroik Kapolsek Cibungbulang bersama Warga Mendorong Mobil Pemudik Mogok Di Tanjakan Wisata Curug Pangeran
    Hadiri Penyuluhan Program PTSL, Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Jaga Kamtibmas, Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Jalin Silaturahmi Tokoh Masyarakat
    Polsek Cibungbulang gelar Pengamanan Malam Takbir Hari Raya Idul Fitri 1445 H
    Di Hari Ke 6 Rapat Pleno, Polsek Cibungbulang Bersama Koramil Tetap Siaga Jaga Keamanan Sidang Dan Kotak Suara Di PPK
    Viral Aksi Heroik Kapolsek Cibungbulang bersama Warga Mendorong Mobil Pemudik Mogok Di Tanjakan Wisata Curug Pangeran
    Hadiri Penyuluhan Program PTSL, Bhabinkamtibmas Polsek Cibungbulang Sampaikan Pesan Kamtibmas
    Jaga Kamtibmas, Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Jalin Silaturahmi Tokoh Masyarakat
    Panit Lantas Polsek Cibungbulang Berikan Himbauan Humanis Kepada Pengendara Sepeda Listrik
    Personil Polsek Cibungbulang Amankan Rapat Pleno PPK Dan Pengamanan Gudang Logistik Kecamatan Cibungbulang Dan Pamijahan Kabupaten Bogor
    Kapolsek Cibungbulang Bersama Danramil Hadiri Grand Opening Klinik Paratama Di Kecamatan Cibungbulang
    Perketat Keamanan Maraknya Tawuran Perang Sarung Di Bulan Ramadhan, Polsek Cibungbulang Patroli Gabungan Tni Polri Dan Sat PolPP
    Masih Tetap Eksis, Polsek Cibungbulang Bersama Koramil Lakukan Pengamanan Rapat Pleno Dan Kotak Suara PPK Kecamatan

    Ikuti Kami